Doa Untuk Negeri di Minsel Dipadati Warga

0
475

METROklik Amurang – Doa untuk negeri dilaksanakan di Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), dengan mengundang elemen masyarakat setempat, Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra), tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh adat, dan tokoh pemuda. Acara ini di laksanakan di I Am Amurang, Rabu (04/09/2019).

Jalannya doa untuk negeri ini, pada pukul 17:00 WITA, jarak sekitar 100 meter dari tempat acara tersebut sudah dipadati warga. Dengan menggunakan, baik roda empat maupun roda dua terparkir di sepanjang jalan jembatan.

Untuk menunjang proses lancarnya acara tersebut Polantas dari Polres Minsel dengan aktiv menjaga lancarnya jalan daerah tersebut. Begitu juga TNI dari Kodim 1302 Minahasa, nampak menjaga keamanan di kawasan sekitar i am Amurang.

Nampak hadir Wakapolres Minsel Achmad Sutrisno, dan para kapolsek. [yani ishak]

Editor : Gaudentius

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here