RoSe Kampanye Terbatas di Rurukan, Beber Program Unggulan

0
214

METROklik Tomohon – Calon Walikota Tomohon Robert Pelealu SH MH dan calon Wakil Walikota Fransiscus Soekirno SH MH (RoSe), menggelar kampanye terbatas di Kecamatan Tomohon Timur, tepatnya di Kelurahan Rurukan, Kota Tomohon Rabu (07/10/20).

Calon Walikota Robert mengatakan, kawasan rumah bakal jadi yang terdepan sebagai destinasi wisata jika pihaknya dipercayakan masyarakat untuk memimpin kota Tomohon ke depan.

“Untuk benar-benar mengangkat dunia pariwisata di kota Tomohon, hal itu yang benar-benar tepat agar para wisatawan bisa merasakan dunia kedaerahan yang menjadi tujuan para wisatawan sebenarnya,” paparnya.

Kegiatan kampanye terbatas ini dihadiri para simpatisan dan pendukung serta para garda Rose yang juga dilantik oleh pasangan no urut 3 di Pilkada Tomohon tahun 2020. Kegiatan ini juga dilaksanakan sesuai dengan arahan KPU dan Bawaslu untuk penerapan perotokol kesehatan [chichi]

IMG-20240930-WA0087 IMG-20240925-163231 IMG-20240924-212646 IMG-20240924-213058 IMG-20240921-230225 IMG-20240918-085912 hutri

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here