METROklik - Bupati Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) Franky Donny Wongkar SH (FDW) menghadiri acara ‘Malam Bacarita’ bersama Menko Polhukam RI Prof. Dr. Moh. Mahfud, MD, SH, di aula Mapalus Kantor Gubernur Sulut, Sabtu (18/03/2023)
Kegiatan tersebut mengusung Tema Menjaga Harmoni dalam Kebhinekaan untuk Mewujudkan...
METROklik - Pemerintah Desa (Pemdes) Karimbow Talikuran, Kecamatan Motoling Timur, Kabupaten Minahasa Selatan melaksanakan kegiatan monitoring dan evaluasi tingkat perkembangan desa, bertempat di Balai Pertemuan Umum Desa Karimbow Talikuran, Jumat (17/03/2023).
Hukum Tua Desa Karimbow Jolly Runtunuwu Talikuran memaparkan laporan singkat profil desa, mengenai...
METROklik - Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar SH (FDW), melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke sejumlah Kementerian di Jakarta selama sepekan.
Diketahui, setelah kunjungi Kementerian Pertanian, Kunker Orang nomor satu di Minsel ini berlanjut ke Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional RI /Badan Perencanaan Pembangunan Nasional,...
METROklik - Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Franky Donny Wongkar SH (FDW) menerima Penghargaan Universal Health Coverage (UHC) dari Pemerintah Pusat, yang diserahkan langsung oleh Menteri Dalam Negeri, M Tito Karnavian, di Balai Sudirman, Tebet, Jakarta Selatan Selasa (14/03)2023)
Bupati Wongkar mengatakan, terkait pemberian penghargaan...
METROklik - Pemerintahan Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) terus berupaya meningkatkan tata kelola pemerintahan yang baik.
Salah satunya dalam pencegahan korupsi melalui peningkatan capaian nilai Monitoring Center for Prevention (MCP) dari Koordinasi Supervisi Bidang Pencegahan pada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
MCP merupakan...
METROklik - Bupati Minahasa Selatan (Minsel) Franky Donny Wongkar SH menjadi Pembina Upacara Pembukaan Seleksi Paskibraka Tahun 2023, Selasa (07/03/2023).
Pada pelaksanaan seleksi Paskibraka tahun 2023 akan diikuti oleh 130 peserta dan nantinya akan dipilih 2 orang untuk utusan ke Provinsi untuk Perwakilan Minsel....
METROklik - Bupati Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel) Franky Donny Wongkar SH (FDW) menjadi Inspektur Upacara pada Peringatan Peringatan HUT ke-104 Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan, Senin (6/3/2023).
Kegiatan tersebut dirangkaikan dengan Apel Kebangsaan dan dilanjutkan dengan Ibadah awal bulan Maret, yang dihadiri Wakil Bupati Pdt...
METROklik - Tim Reserse Mobile (Resmob), Sat Reskrim Polres Minahasa Selatan, berhasil mengamankan tiga tersangka tindak pidana pengeroyokan yang terjadi di pusat kota Amurang.
Para tersangka masing-masing berinisial TEK alias Tio (20), TK alias Terry (18) dan MK alias Marlo (16), ketiganya merupakan warga...
METROklik - Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar SH (FDW) melakukan pengambilan sumpah janji dan pelantikan jabatan tinggi pratama, jabatan administrator , jabatan pengawas. Serta tugas tambahan kepala sekolah.
Dirangkaikan juga dengan penyerahan surat Keputusan penjabat hukum tua, bertempat di Aula Waleta Kantor Bupati...
METROklik - Bupati Kabupaten Minsel Franky Donny Wongkar SH, didampingi Wakil Bupati Petra Yanni Rembang. melaksanakan Launching Dana Desa Tahun Anggara 2023, bertempat di Aula Waleta Kantor Bupati Kamis (17/2/2023).
Launching Dana Desa ini, di dalamnya terdapat Bantuan Langsung Tunai (BLT) Tahun Anggaran 2023.