METROklik - Kota Manado tak terlepas dengan sejarah perjuangan bangsa Indonesia, merebut dan mempertahankan kemerdekaan Republik Indonesia (RI) Bukti nyata, dengan adanya peristiwa heroik yang dikenal dengan peristiwa Merah Putih 14 Februari 1946. Hal ini pun mencuat dalam Seminar Nasional “Kota Manado Kota Pejuang”...
METROklik - Kelahiran Yesus Kristus, begitu menggemparkan saat itu hingga sehingga orang Majus dari Timur bersikeras untuk menemui sang Raja tersebut, dengan mengikuti arah bintang. Salah satu ayat dalam Injil Matius menceritakan orang-orang majus yang bertandang ke Yerusalem guna mencari tahu kelahiran Yesus. Kabar...
METROklik - Wakil Walikota Tomohon Wenny Lumentut SE (WL), membuka kegiatan seminar sejarah dan penetapan sejarah hari ulang tahun berdirinya Roong Tinoor, dilaksanakan di BPU Kelurahan Tinoor Dua, Senin (24/5/2021). Pembukaan ditandai dengan pemukulan tetengkoren, penyamatan tanda peserta, penandatanganan prasasti, penyerahan simbolis plakat seminar...
METROklik - Hari Valentine atau hari kasih sayang diperingati setiap tanggal 14 Februari. Tapi pernahkah anda tahu sejarah dari hari kasih sayang tersebut? Ini salah satu kisah yang menrik disimak. Datang dari seorang pendeta dari Roma bernama Valentine, yang memiliki akhir tragis. Legenda ini menceritakan bawah Valentine dipukuli dan berakhir...
METROklik - Aksi Tang Sin, seringkali tak dapat dimengerti dengan akal sehat dan logika. Budaya etnis Tionghoa ini pun menjadi buruan untuk ditonton. Dikutip dari tulisan Zhou Ay Lie dan Ratna Setiyaningrum, pada website Budaya Tionghoa, secara prinsip, tangsin ada diluar logika ( karena alam roh tidak bisa dinalar oleh pikiran...
METROklik - Setiap awal tahun, selalu saja ada ritual di Watu Pinawetengan, di Kecamatan Tompaso, Kabupaten Minahasa. Ini terlihat juga di awal tahun 2020 ini. Banyak orang berkumpul di lokasi tersebut, dengan pakaian serba merah. Dirangkum dari berbagai sumber, konon Watu Pinawetengan adalah tempat dimana wilayah dan suku Minahasa dibentuk...
METROklik - Pemuda tampan Letnan Dua Czi Pierre Tendean, ternyata ada kisah cintanya yang pilu, dia akhirnya tewas di tangan gerombolan G30S/PKI. Sosok gadis berambut hitam ikal dan bermata besar, namanya Rukmini, putri sulung keluarga Chaimin di Medan adalah kekasihnya. Pierre dikenalkan kawan-kawannya pada gadis ini. Ada getaran di hati mereka berdua....
METROklik - Harga cengkih saat ini di Sulut, belum mampu mengangkat kesejahteraan petani hanya di level Rp70-an ribu/kg. Harga ini pun tak sebanding lagi dengan ongkos produksi yang kian naik saat ini. Sejarah mencatat dengan tinta emas, ada seorang Gubernur Sulut yang memperjuangkan harga cengkih, sehingga 'melawan' Pemerintah Pusat. Dia...
METROklik - Setiap tahun, masyarakat Minahasa melaksanakan perayaan Pengucapan Syukur.  Ini pun telah menjadi tradisi pada setiap orang Minahasa hingga saat ini. Masyarakat di berbagai tempat di Minahasa, setiap tahun merayakan syukur atas berkat Tuhan yang dikaruniakan bagi umat-Nya. Bahkan, tradisi ini ikut dibawah orang-orang Minahasa ke daerah perantauan mereka....
METROklik - Mata pencaharian orang Minahasa kuno, yang juga sering disebut Malesung, selalu berubah seiring perkembangan jaman. Dulu, leluhur bernama Makalawang diketahui biasa menangkap Anoa (anoa depressicomis) menggunakan jaring. Sementara leluhur bernama Talumangkun biasa menangkap ikan di sungai menggunakan alat yang disebut igi atau roreng. Hingga kini, igi masih digunakan...